Judul : Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu )
link : Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu )
Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu )
Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi
Indonesia saat ini memiliki populasi motor yang sangatlah tinggi jumlahnya. Mulai dari berbagai macam jenis dan bentuk, berkeliaran di jalanan. Beberapa di antara motor tersebut ada jenis � jenis motor yang sebenarnya sudah disuntik mati, alias sudah tidak diproduksi lagi, namun masih berada pada kondisi yang sangat mulus. Dengan tahun pembuatan yang bervariasi, inilah beberapa motor lawas di Indonesia yang sempat populer pada jamannya, yang memiliki kapasitas mesin dibawah 150 cc :
Motor Klasik di Indonesia
Era jaya motor ini adalah sebelum krisis moneter 1998, dari mulai pelosok desa dan kota menggunakannya untuk sarana transportasi roda dua.
Berapa Harganya ?
Motor ini dulu diberandol Rp2 jutaan sebelum krisis moneter.
Baik RX-Z dan RX King merupakan salah satu jenis motor �Pria� yang paling banyak dicintai anak muda saat itu. Ketangguhan dan kecepatannya membuat setiap orang kagum.
Berapa harga RX Z
Harga yamaha RX � Z sekitar tahun 95' adalah Rp. 3,5 jutaan.
Yamaha RX King merupakan idola para pria terutama yang masih sekolah atau sedang kuliah. Jika di bandingkan dengan motor sekarang, RX King ini adalah vixion.
Kelebihan motor ini adalah larinya yang sangat kencang, ia menggunakan oli samping dan memiliki desain yang ringan untuk kelas motor gede dieranya. Tapi apapun itu, RX KING merupakan motor sport idaman para pria saat itu.
Berapa Harga Rx King?
Setelah krismon 1998 harga motor Rx King di berandol di Rp.7 jutaan
Berapa harga yamaha Crypton ?
Harga yamaha crypton diberandol saat itu adalah sekitar 5 jutaan.
Alfa merupakan salah satu jenis motor bebek yang paling banyak digunakan di berbagai pelosok di Indonesia. Motor bebek yang boleh dikatakan saat itu paling merajai industri motor bebek di Indonesia.
Berapa harga yamaha alfa saat itu ?
Harga yamaha alfa saat itu diberandol di kisaran 200ribuan.
Nah motor ini adalah jenis motor yang paling di incar oleh kelas �elit� yang menginginkan performance seperti motor balap. Memang benar TZM memang lebih mirip motor balap karena desain body dan lekukan tangkinya.
Berapa harga TZM?
Diakhir tahun 90-an harga motor TZM diberandol sekitar Rp.32 jutaan.
Itulah beberapa motor populer yang disuntik mati yang pernah ada di Indonesia. Walaupun sudah disuntik mati, banyak motor � motor tersebut yang masih ada dengan kondisi yang sangat mulus.
Motor Klasik di Indonesia
- Yamaha Force 1
- Yamaha RX Z
- Yamaha Alfa
- Yamaha RX- King
- Yamaha Crypton
- Yamaha TZM
- Honda astrea
- Suzuki Satria
1. Yamaha Force 1
- Tahun Pembuatan : 1992 � 2003
- Jenis : Bebek
- Kapasitas Mesin : 110 CC ; 2 Tak
Era jaya motor ini adalah sebelum krisis moneter 1998, dari mulai pelosok desa dan kota menggunakannya untuk sarana transportasi roda dua.
Berapa Harganya ?
Motor ini dulu diberandol Rp2 jutaan sebelum krisis moneter.
2. Yamaha RX � Z
- Tahun Pembuatan : 1987 � 2004
- Jenis : Sport
- Kapasitas Mesin : 135 CC ; 2 Tak
Baik RX-Z dan RX King merupakan salah satu jenis motor �Pria� yang paling banyak dicintai anak muda saat itu. Ketangguhan dan kecepatannya membuat setiap orang kagum.
Berapa harga RX Z
Harga yamaha RX � Z sekitar tahun 95' adalah Rp. 3,5 jutaan.
3. Yamaha RX � King
- Tahun Pembuatan : 1983 � 2001
- Jenis : Sport Batangan
- Kapasitas Mesin : 135 CC ; 2 Tak
Yamaha RX King merupakan idola para pria terutama yang masih sekolah atau sedang kuliah. Jika di bandingkan dengan motor sekarang, RX King ini adalah vixion.
Kelebihan motor ini adalah larinya yang sangat kencang, ia menggunakan oli samping dan memiliki desain yang ringan untuk kelas motor gede dieranya. Tapi apapun itu, RX KING merupakan motor sport idaman para pria saat itu.
Berapa Harga Rx King?
Setelah krismon 1998 harga motor Rx King di berandol di Rp.7 jutaan
4. Yamaha Crypton
- Tahun Pembuatan : 1997 � 1999
- Jenis : Bebek
- Kapasitas Mesin : 100 CC ; 4 Tak
Berapa harga yamaha Crypton ?
Harga yamaha crypton diberandol saat itu adalah sekitar 5 jutaan.
5. Yamaha Alfa
- Tahun Pembuatan : 1988 � 1992
- Jenis : Bebek
- Kapasitas Mesin : 100 CC ; 2 Tak
Alfa merupakan salah satu jenis motor bebek yang paling banyak digunakan di berbagai pelosok di Indonesia. Motor bebek yang boleh dikatakan saat itu paling merajai industri motor bebek di Indonesia.
Berapa harga yamaha alfa saat itu ?
Harga yamaha alfa saat itu diberandol di kisaran 200ribuan.
6. Yamaha TZM
- Tahun Pembuatan : 1996 � 1998
- Jenis : Sport Fairing
- Kapasitas Mesin : 150 CC ; 2 Tak
Nah motor ini adalah jenis motor yang paling di incar oleh kelas �elit� yang menginginkan performance seperti motor balap. Memang benar TZM memang lebih mirip motor balap karena desain body dan lekukan tangkinya.
Berapa harga TZM?
Diakhir tahun 90-an harga motor TZM diberandol sekitar Rp.32 jutaan.
7. Suzuki Satria 120
- Tahun Pembuatan : 1996 � 2005
- Jenis : Bebek
- Kapasitas Mesin : 120 cc : 2 tak
8. Suzuki Tornado
- Tahun Pembuatan : 1994 � 2004
- Jenis : bebek
- Kapasitas Mesin : 110 CC ; 2 tak
9. Suzuki TS 125
- Tahun Produksi : 1976 � 1993
- Jenis : Sport ; Offroad
- Kapasitas Mesin : 125 CC ; 2 tak
10. Suzuki FXR 150
- Tahun Produksi : 2000 � 2004
- Jenis : Sport Fairing
- Kapasitas Mesin : DOHC ; 150 cc ; 4 tak
11. Suzuki RG � Series
- Tahun pembuatan : 1989 � 2000
- Jenis : Sport Fairing
- Kapasitas Mesin : 150 CC ; 2 tak
12. Honda C70
- Tahun pembuatan :1980 � 1986
- Jenis : bebek
- Kapasitas mesin : 70 CC 4 tak
13. Honda Astrea Series
- Tahun Pembuatan : 1985 � 2000an
- Jenis : Bebek
- Kapasitas Mesin : 80 � 100 CC ; 4 tak
14. Honda Win
- Tahun pembuatan : 1984 � 2005
- Jenis : Sport
- Kapasitas Mesin : 100 CC ; 4 tak
15. Honda NSR
- Tahun Pembuatan : 1993 � 2000
- Jenis : Sport Fairing
- Kapasitas Mesin : 150 CC ; 2 tak
16. Honda Tiger
- Tahun pembuatan : 1997 � 2014
- Jenis : Sport
- Kapasitas Mesin : 200 CC ; 4 tak
17. Kawasaki Ninja 150
- Tahun Pembuatan : 1996 � 2014
- Jenis : Sport
- Kapasitas Mesin : 150 CC ; 2 tak
Demikianlah Artikel Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu )
Sekianlah artikel Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu ) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu ) dengan alamat link https://m-oto-mu.blogspot.com/2016/05/daftar-motor-klasik-di-indonesia-yang.html
0 Response to "Daftar Motor Klasik di Indonesia Yang Sudah Tidak Diproduksi Lagi, m-oto-mu ( Majalah Otomotifmu ) "
Post a Comment